Cara Mengedit Registry Dengan Command Prompt (CMD)

Apaan tuh Registry?, bisa dibilang registry adalah kumpulan dari perintah-perintah pada komputer. Contohnya saat klik kanan, menu-menu yang ...


Apaan tuh Registry?, bisa dibilang registry adalah kumpulan dari perintah-perintah pada komputer. Contohnya saat klik kanan, menu-menu yang ada pada saat klik kanan bisa diubah atau diedit lewat registry atau saat komputer melakukan boot-ing.

Registry bisa diubah-ubah lewat regedit (Registry Editor) yang ada di ' C:\Windows\regedit.exe '. Tapi sekarang saya cuman mau ngasih tau cara nambahin atau ngehapus key yang ada di Registry lewat command prompt (cmd). Caranya gampang, ikutin aja langkah-langkahnya..

Langkah-Langkah


1. Cara Menambah Entry Registry


a. Buka cmd dengan Run as Administrator.
b. Lalu ketikan perintah ' reg add \Key_baru /v /t /d '. Contoh disini saya akan menambah key baru seperti berikut :
# - = HKLM/Software/Microsoft
# - = Myusers
# - = UserPath
# - = REG_SZ
# - = C:\Users\Batchup
Maka ditulis ' reg add HKLM\Software\Microsoft\Myusers /v UserPath /t REG_SZ /d C:\Users\Batchup. Lalu tekan enter, dan jika berhasil akan muncul tulisan 'The Operation completed successfully'.


c. Untuk memastikan, cek aja di registry-nya.


d. Kalo masih bingung, tulis aja di cmd ' reg add /? '


2. Menghapus Entry Registry



a. Sama, buka cmd dan Run as Administrator.
b. Lalu gunakan perintah ' reg delete ' untuk menghapus key, tapi kalo cuma mau ngapus value-nya gini ' reg delete /v '. Misal saya akan menghapus value yang tadi saya bikin (UserPath), maka ditulis ' reg delete HKLM\Software\Microsoft\Myusers /v UserPath ', lalu tekan enter :

Cara Mengedit Registry Dengan Command Prompt (CMD)

Dan pilih 'Yes/y' untuk menghapusnya, dan 'No/n' untuk sebaliknya.

c. Cek lagi registry, dan UserPath-nya pun hilang.

Cara Mengedit Registry Dengan Command Prompt (CMD)

d. Kalo masih bingung juga, ketik aja di cmd ' reg delete /? '

Sekian cara menyunting entry registry dengan command prompt. Kalo kalian mnegalami masalah atau ada yang engga ngerti, silahkan komen dibawah, dan jangan lupa liat post saya yang lainnya.

TERIMA KASIH~







COMMENTS

iklan banner
Nama

CMD,16,Facebook,4,Freeware,16,Intermezzo,28,Laptop,1,Microsoft,1,mobil,1,Ponsel,1,robot,1,sepeda,1,Teknologi,18,Trik,45,Trik Notepad,15,VBS,7,Video,8,Youtube,6,
ltr
item
RedesignV: Cara Mengedit Registry Dengan Command Prompt (CMD)
Cara Mengedit Registry Dengan Command Prompt (CMD)
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_HRSyCdQNFPUqXB-zdc5GxEWm8atirP6HNeYv9yHWoMeJPsngRvHN9qJrtrbiLzQf2i2cenh4q534LBFijk6X3en09PCh7MB7Hd8jOJexG09kYbNJ8poNlxiQEeT0mEQqbwmeZFU_cQ/s200/wiseregistrycleaner-icon.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_HRSyCdQNFPUqXB-zdc5GxEWm8atirP6HNeYv9yHWoMeJPsngRvHN9qJrtrbiLzQf2i2cenh4q534LBFijk6X3en09PCh7MB7Hd8jOJexG09kYbNJ8poNlxiQEeT0mEQqbwmeZFU_cQ/s72-c/wiseregistrycleaner-icon.png
RedesignV
https://vredsign.blogspot.com/2015/12/cara-mengedit-registry-dengan-command.html
https://vredsign.blogspot.com/
http://vredsign.blogspot.com/
http://vredsign.blogspot.com/2015/12/cara-mengedit-registry-dengan-command.html
true
1723285412732728364
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy